Blogroll

Resep Praktis Udang Balado Pete

Resep cara membuat Udang Balado Pete cara praktis - Udang balado adalah makanan yang memang cukup digemari di Indonesia, bahkan banyak restoran-restoran yang menjadikan menu ini menjadi makanan utama mereka. Nah buat Bunda yang tertarik ingin membuat Udang Balado Pete dengan cara praktis dan mudah, bisa mengikuti caranya di bawah ini.

Resep Praktis Udang Balado Pete

Bahan - bahan yang harus disiapkan:

Udang 200 gr
Pete yang muda
Sambal balado
Bawang merah
Cabe keriting
Garam secukupnya
Air putih

Cara Membuat:

- Kupas 200 gr udang dan bersihkan terpisah, rendam dengan air
- Siapkan bumbu berupa 3 siung bawang merah
- Siapkan 4 cabe merah dan potong kecil
- Belah pete muda menjadi dua bagian
- Panaskan minyak, masukkan bawang merah dan cabe
- Masukkan sambal balado yang telah disiapkan
- Tumis dengan pete selama kurang lebih 5 menit
- Tambah kan sedikit air
- Masak bersama udang hingga matang nya pas
- Masukkan garam secukupnya

Ada baiknya pete tersebut dimasak lebih lama untuk mengurangi aroma bau yang keras.
Ingat, selalu masak pete sebagai penambah aroma ya…

0 Response to "Resep Praktis Udang Balado Pete"

Posting Komentar